SMA ISLAM CIKAL HARAPAN 1
ULANGAN SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2009 – 2010
LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas : X
Hari / Tanggal : Senin /
Waktu : 09.15 – 10.15
I. Pilihlah Jawaban Yang Paling Tepat.
1. Batuan sedimen yang diendapkan di danau batuan……
a. Sedimen lokustre
b. Sedimen los
c. Sedimen continental
d. Sedimen glacial
e. Sedimen marine
2. Lapisan kulit bumi disebut….
a. Barisfer
b. Hidrosper
c. Fotosfer
d. Lapisan pengantara
e. Lapisan sial dan sima
3. Lapisan inti bumi merupakan bahan padat yang tersusun dari lapisan nife disebut……..
a. eksosfer
b. barisfer
c. sial
d. sima
e. sima
f.
4. lapisan tanah atas merupakan bagian yang optimal bagi kehidupan tumbuh-tumbuhan sering disebut……
a. top soil
b. sub soil
c. profil tanah
d. tektur tanah
e. drainase tanah
5. Menanami kembali hutan-hutan yang telah gundul disebut dengan istilah ….
a. contour polowing
b. reboisasi hutan
c. kanalisasi kawasan hutan
d. contour farming
e. terasering
6. Tanah tegalan yang dikerjakan dimusim hujan, sedangkan pada musim kemarau tanah dibiarkan, disebut….
a. Konjeran
b. Bero
c. Genangan
d. Kompensasi
e. pelapukan
7. mengingat iklim Indonesia adalah tropis dengan hujan yang cukup banyak, maka penghancuran batuan yang banyak yang paling banyak terjadi adalah jenis………..
a. pelapukan mekanik
b. pelapukan kimiawi
c. insolasi
d. pelapukan organic
e. pengikisan angin
8. Tanah loss di Cina Utara setebal 600 meter adalah contoh erosi…..
a. Air sungai
b. es
c. Abrasi
d. Angin
e. Glacial
9. Lahan atau tanah mempunyai kemampuan yang berbeda-beda. Perbedaan kemampuan lahan disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut, kecuali…
a. Tekstur dan permeabilitas tanah
b. Ketebalan tanah
c. Kemiringan loreng
d. Tingkat erosi
e. Tingkat kesuburan
10. Kesuburan tanah dapat dijaga dengan usaha-usaha sebagai berikut, kecuali…...
a. Pemupukan
b. Sistem irigasi
c. Pemeliharaan hutan
d. Perkebunan
e. Reboisasi
11. Unsur-unsur yang berperan dalam perubahan uap air menjadi titik embun adalah…..
a. Gerak horizontal udara
b. Gerak vertikal udara
c. Peredaran harian matahari
d. Lereng pegunungan
e. Bidang pertemuan udara
12. angin fohn adalah angin yang turun bersifat kering dan panas (angin lokal). Angina semacam ini terjadi apbila ……..
a. angin dari pantai naik
b. angin yang turun dari atas
c. angin yang naik kepegunungan dan setelah melampaui pncak, kemudian turun kelembah
d. angin bertiup dari daerah yang panas
e. angin yang bertiup dari dartan menuju laut
13. Penyebaran udara panas secara berputar-putar dalam istilah meteorologi sering disebut dengan….
a. Konduksi
b. Turbulensi
c. Adveksi
d. Konveksi
e. Frontal
14. Indonesia terletak diantara benua Australia karena itu beriklim…….
a. Tropis
b. Laut
c. Musim
d. Darat
e. gunung
15. Hujan zenital terjadi di daerah tropis yang umumnya terjadi pada waktu sore hari. Hujan zenital dinamakan dengan……….
a. Hujan musim dingin
b. Hujan naik ekuatorial
c. Hujan musim panas
d. Hujan musim
e. Hujan siklus
16. Karena di daerah Nusa Tenggara Timur jarang turun hujan dan memiliki suhu udara tinggi, maka banyak terdapat hujan………
a. Tropis
b. Gugur
c. Stepa
d. Sabana
e. Musim
17. Berikut ini adalah manfaat hutan kecuali………
a. Menyimpan dan mengatur persediaan air
b. Mencegah terjadinya erosi
c. Menghasilkan bahan industri
d. Mengurangi polusi udara
e. Menghasilkan satwa liar
18. Koppen mengadan pembagian daerah iklim berdasarkan…….
a. Topografi dan vegetasi
b. Letak bintang dan bujur
c. Temperature dan curah hujan
d. Angina dan arus laut
e. Banyaknya bulan kering dan basah
19. Iklim fasis dipengaruhi oleh beberapa factor berikut kecuali…..
a. Pengaruh daratan luas
b. Pengaruh lautan luas
c. Pengaruh arus laut
d. Pengaruh vegetasi
e. Pengaruh manusia
20. Iklim matahari memilki penggolongan sebagai berikut……
a. Iklim dingin, sedang, tropis
b. Iklim kutub utara, sedang, dan kutub selatan
c. Iklim sedang, kutub utara, dan dingin
d. Iklim dingin, kutub selatan, dan kutub utara
e. Iklim tropis dan subtropis
21. Dari sifat-sifat iklim dibawah ini, yang termasuk sifat iklim Aw adalah………..
a. Sedikit hujan dengan musim dingin yang kering
b. Amplitudo suhu rendah dan hujan sepanjang tahun
c. Banyak awan, banyak hujan dan amplitudo suhu tinggi
d. Banyak awan, banyak hujan dan amplitudo suhu rendah
e. Suhu rata-rata tinggi hujan turun sepanjang tahun
22. Air yang terdapat dibumi senantiasa mengalami pergerakan dalam suatu keseimbangan yang dinamakan …….
a. Siklus air
b. Daur sungai
c. Penguapan
d. Pengembunan
e. hujan
23. Peristiwa hilangnya air dari tumbuh-tumbuhan melalui dalam meteorolgi diistilahkan dengan….
a. Evaporasi
b. Transpirasi
c. Kondensi
d. Prestipisasi
e. enfiltasi
24. Peristiwa perembesan air ke dalam tanah melalui pori-pori tanah dinamakan ……..
a. Evaporasi
b. Transpirasi
c. Kondensi
d. Prestipisasi
e. enfiltasi
25. Sungai yang arah aliran airnya menuruni lereng-lereng asli yang ada dipermukaan bumi dinamakan…..
a. Sungai susbekwen
b. Sungai superimposed
c. Sungai obsekwen
d. Sungai konsekwen longitudinal
e. Sungai konsekwen longitudinal
26. Sungai yang mengalir menuruni permukaan patahan sehingga arah alirannya berlawanan dengan dip patahan dinamakan………..
a. Sungai susbekwen
b. Sungai superimposed
c. Sungai obsekwen
d. Sungai konsekwen longitudinal
e. Sungai konsekwen longitudinal
27. daerah yang memilki bentuk lebih kurang seperti kerucut seperti kerucut gunung akan memilki pola aliran sungai berbentuk……
a. rekangular
b. radial sentrifugal
c. radial santripetal
d. anular
e. dendritik
28. pola aliran sungai pada daerah yang memilki struktur patahan berbentuk…..
a. rekangular
b. radial sentrifugal
c. radial santripetal
d. anular
e. dendritik
29. selama terjadi proses erosi dan emindahan material sepanjang daerah sungai akan berbentuk suatu endapan dataran yang disebut……….
a. Daratan delta
b. Pendalaman sungai
c. Daratan banjir
d. Meander sungai
e. Daratan danau tapal kuda
30. Yang dimaksud dengan batas perairan Indonesia, adalah………
a. 3,5 mil dari garis dasar pantai masing-masing pulau
b. 3,5 mil landas kontinen Indonesia
c. 12 mil dari garis dasar pantai masing-masing pulau
d. 12 mil dari landas kontinen Indonesia
e. 12 mil dari garis dasar pantai-pulau terluar
31. Dasar laut Indonesia yang termasuk zona absial adalah dasar……..
a. Laut jawa
b. Selat makasar
c. Selat bali
d. Selat banda
e. Selat arafuru
32. Laut Indonesia memberikan kemungkinan yang cukup besar bagi pertumbuhan pulau karang karena….
a. Permukaannya cukup luas
b. Temperaturnya cukup tinggi
c. Kadar garamnya rendah
d. Tingkat kejernihannya tinggi
e. Memiliki selat-selat sempit
33. Walaupun penguapan cukup besar namun laut Indonesia memilki kadar garam yang normal, karena ……….
a. Penguapan terbatas pada siang hari
b. Permukaan laut cukup luas
c. Banyaknya curah hujan air tawar
d. Ebnyaknya perusahaan pembuat garam
e. Banyaknya organisme menyerap garam
34. Yang dimaksud batas laut territorial adalah…..
a. Batas yang diukur dari garis pantai pulau terluar sejauh 12 mil keluar lautan bebas
b. Batas yang diukur dari garis pantai pulau terluar sejauh 20 mil keluar lautan bebas
c. Batas yang diukur dari garis pantai pulau terluar sejauh 24 mil keluar lautan bebas
d. Batas yang diukur dari garis pantai sejauh 100 mil
e. Batas yang diukur dari garis pantai yang menghubungkan pulau-pulau terluar sejauh 200 mil keluar lautan bebas
35. Daerah garis air surut dengan garis air pasang disebut…….
a. Zona neritis
b. Zona litorial
c. Zona teristial
d. Zona abisal
e. Zona pantai
Essay
1. Gambarkanlah lapisan kulit bumi dan beri keterangan seperlunya!
2. Jelaskan lapisan atmosfir yang mengelilingi bumi kita!
3. Jelaskan iklim berdasarkan: matahari, koppen dan schmidh-perguson!
4. Apa perbedaab antara cuaca dan iklim!
5. jelaskan bagaimana usaha menjaga pelestarian perairan didarat dan dilaut!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar